Pendaftaran Mahasiswa Baru
2023-2024
Hati-hati & waspada terhadap oknum pihak ketiga/ eksternal yang mengatasnamakan KELAS KARYAWAN Universitas Moch Sroedji Jember.
Segala pendaftaran mahasiswa baru hanya dilakukan melalui website ini/ online
dan melalui transfer Bank BRI - Rekening Universitas Moch Sroedji - 002101000321305
Pendaftaran dilakukan secara offline dan online.
Prosedur offline dilakukan dengan cara mengisi formulir pendaftaran di kantor UMSJ pada jam kerja.
Hari Senin - Jumat. Pukul 16.00 - 20.00 WIB
Prosedur online dilakukan dengan mengisi formulir online pada tombol diatas
Pendaftaran dibuka pada 3 Februari - 30 September 2023
Awal Perkuliahan dimulai pada Senin, 02 Oktober 2023
Jika kuota maksimal pendaftaran sudah terpenuhi maka penerimaan calon mahasiswa baru semester ini akan ditutup.
Calon mahasiswa baru akan diikutkan pada semester berikutnya
Biaya formulir pendaftaran dikenakan biaya sebesar : Rp 100.000 ditransfer melalui :
Bank BRI
Rekening Universitas Moch Sroedji
002101000321305
Berkas Persyaratan Wajib
Bagi lulusan SMA sederajat :
Fotokopi ijazah asli/ Surat Keterangan Lulus (stempel legalisir 2 lembar)
Fotokopi nilai ijazah (stempel legalisir 2 lembar)
Foto berwarna latar belakang merah, ukuran 2x3 (5 lembar), 3x4 (5 lembar), 4x6 (2 lembar)
Bagi mahasiswa pindahan/ transfer/ mutasi :
Transkrip nilai dari Universitas/ kampus asal (stempel legalisir 2 lembar)
Surat keterangan pindah dari Universitas/ kampus asal (Dokumen asli)